Oseng Sulur -- Makanan Kalimantan
Ini namanya Oseng Sulur, bahannya terbuat dari batang keladi muda.
Cara pembuatannya mesti dicuci bersih dulu dengan air garam untuk membuat getahnya, baru direbus sebentar - kemudian ditiriskan dan dapat diolah dengan bumbu oseng.

Makanan ini termasuk khas Kalimantan Tengah. Rasanya enak, hampir mirip asparagus, hanya saja yang ini lebih berserat dan ada getahnya sedikitnya. Bila kurang tepat memasaknya bisa menimbulkan rasa gatal dilidah.

Nah, diresep yang ini oseng sulurnya dicampur dengan rimbang pipit muda. Rimbang pipit itu kalo orang Jawa mungkin bilang Lenca.
So kalo kamu main ke Kalimantan Tengah, jangan lupa coba menu ini ya. Kalo gak ketemu yang jual tar emak gue yang masakin heheh...

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menu Unik "Oseng Timun"